Infeksi Saluran Kemih (ISK) adalah infeksi bakteri yang mengenai bagian dari saluran perkemihan baik pada wanita maupun pada pria. 

Bagaimana terminologi klinis penyakit ini? Bagaimana prevalensinya? Berapa banyak dan apa saja klasifikasinya? Bagaimana diagnosis dan bagaimana pencegahannya?

Pelajari selengkapnya tentang Infeksi Saluran Kemih (ISK) atau Urinary Tract Infection (UTI) bersama Prof. Dr. dr. Haerani Rasyid, SpPD-KGH, SpGK, FINASIM.

Materi Pembelajaran

Video Pembelajaran

ISK - Video Pembelajaran Urinary Tract Infection

Slide Presentasi

ISK - Slide Presentasi Urinary Tract Infection

Quiz

Urinary Tract Infection