Avatar

Lorinid Mite

Obat Bebas Terbatas (G)

Actavis

Tinjauan

Indikasi

Edema pada gagal jantung, sirosis hati dengan asites. Hipertensi esensial

Kontra Indikasi

Hiperkalemia, terapi dengan diuretik hemat kalium lain dan suplemen kalium, anuria, gagal ginjal akut, anak. Sensitif terhadap tiazid, sulfonamid, amilorid

Perhatian Khusus

Gangguan fungsi ginjal dan hati. Hamil dan laktasi. Usia lanjut atau lemah. Diabetes mellitus, asidosis respiratorik dan metabolik

Sediaan
  • Tablet
Efek Samping

Hiperurisemia, imbalans elektrolit, anoreksia, gangguan gastrointestinal, parestesia, haus, pusing, hipotensi postural, ruam kulit, pruritus, lemah, kram otot, perubahan psikiatrik atau visual ringan. Meningkatkan konsentrasi blood urea nitrogen. Jarang. kolestatik jaundice, pankreatitis, diskrasia darah

Interaksi Obat

Menghambat sekresi litium. Mempertinggi efek obat antihipertensi. Efek antagonis dengan AINS

Kategori Kehamilan

B

Komposisi

Semua Sediaan
  • Amiloride HCl 3mg
  • Hydrochlorothiazide 25mg

Dosis

Semua Sediaan
  • Semua Kondisi
    1-2 tablet/hari

Kemasan / Harga

Tablet
  • 50 IDR 80.000