Avatar

Conranin

Obat Bebas Terbatas (G)

Armoxindo Farma

Tinjauan

Indikasi

Pengobatan tukak duodenal akut, tukak lambung akut, gastritis, kondisi hipersekresi patologik seperti sindroma Zollinger-Ellison, refluks esofagitis & kondisi lain yang berhubungan dengan hiposekresi lambung

Kontra Indikasi

Tidak tersedia

Perhatian Khusus

Adanya keganasan GI harus disingkirkan. Kerusakan ginjal, disungsi hati. Hamil & laktasi

Sediaan
  • Tablet
Efek Samping

Perubahan reversibel pada fungsi hati, reaksi hipersensitif, sakit kepala, reversible mental cunfusion, ruam kulit

Interaksi Obat

Diazepam, lignokain, fenitoin, propranolol, teofilin, warfarin

Kategori Kehamilan

B

Komposisi

Semua Sediaan
  • Ranitidine HCl

Dosis

Semua Sediaan
  • Kasus berat
    s/d 6 gr/hari dalam dosis terbagi
  • Sindroma Zollinger-Ellison
    150 mg 2 x/hari
  • Pemeliharaan
    150 mg 1 x/hari sebelum tidur
  • Tukak lambung & duodenum aktif
    150 mg 2 x/hari untuk 4-8 minggu

Kemasan / Harga

Tablet
  • Tab salut selaput 150 mg x 3 IDR 77.000