Avatar

Poncoquin

Obat Bebas Terbatas (G)

Armoxindo Farma

Tinjauan

Indikasi

Lihat dosis.

Kontra Indikasi

hipersensitif terhadap ofloksasin dan kuinolon lain. Kehamilan dan laktasi. Anak dan remaja.

Perhatian Khusus

Tidak dianjurkan untuk terapi infeksi Strep dan infeksi lain karena organisme yang peka terhadap antibiotik lain. Menurunkan fungsi ginjal.

Sediaan
  • Tablet
Efek Samping

Gangguan GI, efek SSP, reaksi kulit atau hipersensitivitas.

Interaksi Obat

Tidak tersedia

Kategori Kehamilan

C

Komposisi

Semua Sediaan
  • Ofloxacin
  • -

Dosis

Semua Sediaan
  • ISK
    100-400 mg/hr dalam 1-2 dosis terbagi untuk 1-10 hari. Infeksi berat: sampai dengan 600 mg/hr sampai 20 hari.
  • Infeksi saluran napas bawah
    200-600 mg/hr dalam 1-3 dosis terbagi untuk 3-10 hari. Infeksi berat: sampai dengan 800 mg/hr untuk 20 hari.
  • Infeksi kulit dan jaringan lunak
    400 mg selama 7 hari.
  • Uretritis GO tanpa komplikasi
    100-400 mg dosis tunggal.
  • Uretritis non GO
    400 mg/hr untuk 9 hari.

Kemasan / Harga

Tablet
  • 200 mg x 30 IDR 172.000
  • 400 mg x 30 IDR 340.000