Avatar

Atrovent 0.025% Inhalasi 20 ml

Boehringer Ingelheim

Tinjauan

Indikasi

Pencegahan dan pengobatan gejala Obstruksi Saluran Nafas Khronik dengan Bronkhospasme reversibel, seperti Asma Bronkhial dan terutama Bronkhitis Khronik dengan atau tanpa Emfisema.

Kontra Indikasi

Hipersensitif terhadap atropin atau derivatnya. Inhaler : riwayat hipersensitif terhadap lesitin soya atau produk makanan yang mengandung kacang kedelai dan kacang.

Perhatian Khusus

HARUS DENGAN RESEP DOKTER. Pasien dengan predisposisi glaukoma sudut sempit, hipertrofi prostat, atau obstruksi leher kandung kemih, fibrosis kistik. Hindari kontak dengan mata. Hamil dan laktasi. Anak <12 tahun.

Sediaan

Tidak tersedia

Efek Samping

Mulut kering, iritasi tanggorokan atau reaksi alergi, batuk, peningkatan tekanan intraokular dapat terjadi bila Atrovent secara tak sengaja masuk ke mata pasien dengan glukoma sudut tertutup.

Interaksi Obat

-

Kategori Kehamilan

Tidak tersedia

Komposisi

Tidak tersedia

Dosis

Tidak tersedia

Kemasan / Harga

Tidak tersedia