Avatar

Vaksin Jerap Bio-Td

Obat Bebas Terbatas (G)

Biofarma

Tinjauan

Indikasi

Imunisasi aktif terhadap tetanus dan difteri untuk anak >7 tahun termasuk mereka yang dikontraindikasikan untuk mendapat vaksin DPT.

Kontra Indikasi

Jangan memberikan dosis kedua atau dosis berikutnya pada anak yang mengalami reaksi berat akibat pemberian dosis sebelumnya. Individu dengan infeksi HIV asimtomatik (tanpa gejala) dan simtomatik (dengan gejala).

Perhatian Khusus

Tidak tersedia

Sediaan
  • vaksin (injeksi) (amp)
Efek Samping

Nyeri pada tempat injeksi dan demam

Interaksi Obat

Tidak tersedia

Kategori Kehamilan

C

Komposisi

vaksin (injeksi) (amp)
  • per dosis 0.5 mL: tetanus toxoid murni 8Lf
  • per dosis 0.5 mL: diphtheria toxoid murni 2Lf
  • per dosis 0.5 mL: Al-phosphate 2mg
  • per dosis 0.5 mL: thimerosal 0mg

Dosis

vaksin (injeksi) (amp)
  • Semua Kondisi
    1 vaksin pengganti DPT (vaksin difteri, pertusis, tetanus). Dapat diberikan pada saat yang sama dengan pemberian vaksin campak, polio (OPV & IPV), hepatitis B, yellow fever (demam kuning) & suplementasi vit A.

Kemasan / Harga

vaksin (injeksi) (amp)
  • 0.5 mL x 10 IDR 45.375