Avatar

Micardis

Obat Bebas Terbatas (G)

Boehringer Ingelheim

Tinjauan

Indikasi

Hipertensi esensial

Kontra Indikasi

Obstruksi saluran empedu, gangguan fungsi hati atau ginjal berat. Intoleransi fruktosa herediter. Hamil dan laktasi

Perhatian Khusus

Hipertensi renovaskular, gangguan fungsi ginjal, transplantasi ginjal, deplesi volume intravaskular, gagal jantung kongestif, aldosteronisme primer, stenosis katup aorta dan mitral, kardiomiopati hipertrofi obstruktif, hyperkalemia, gangguan fungsi hati, tukak lambung atau tukak duodenum atau kelainan patologis lain pada gastrointestinal. Kardiomiopati iskemik atau penyakit kardiovaskular iskemik. Anak <18 tahun

Sediaan
  • Tablet
Efek Samping

Gangguan gastrointestinal, infeksi saluran napas atas, kecemasan, gangguan daya penglihatan, vertigo, eksema, berkeringat banyak, artralgia, mialgia, infeksi saluran kemih

Interaksi Obat

Obat antihipertensi lain, digoksin, warfarin, hidroklorotiazid, glibenklamid, ibuprofen, parasetamol, simvastatin dan amlodipin; antagonis reseptor angiotensin II, litium

Kategori Kehamilan

D

Komposisi

Semua Sediaan
  • Telmisartan

Dosis

Semua Sediaan
  • Dewasa
    40 mg 1 x/hari. Maksimal 80 mg 1 x/hari

Kemasan / Harga

Tablet
  • 40 mg x 2 IDR 242.000
  • 80 mg x 2 IDR 313.830