Avatar

Daryaven

Obat Bebas Terbatas (G)

Darya-Varia

Tinjauan

Indikasi

Lihat pd Dosis

Kontra Indikasi

Hipersensitivitas thd karbapenem lain atau β-laktam

Perhatian Khusus

Ggn ginjal sedang hingga berat, reaksi anafilaksis, pasien dialisis, kolitis pseudomembran (pasien dg diare)

Sediaan
  • Injeksi (vial)
Efek Samping

Sakit kepala, flebitis, mual, diare

Interaksi Obat

Asam valproat & probenesid

Kategori Kehamilan

B

Komposisi

Semua Sediaan
  • Doripenem

Dosis

Semua Sediaan
  • Infeksi intra abdominal terkomplikasi
    500 mg tiap 8 jam. Lama terapi: 5-14 hr
  • ISK terkomplikasi
    500 mg tiap 8 jam. Lama terapi: 5-10 hr

Kemasan / Harga

Injeksi (vial)
  • 500 mg x 1 IDR 450.000