Avatar

Aafact

Obat Bebas Terbatas (G)

Graha Farma

Tinjauan

Indikasi

Pengobatan dan pencegahan perdarahan akut dan perdarahan pra dan pasca operasi pada pasien hemophilia A (defisiensi faktor VIII kongenital) dan pada pasien dengan penurunan aktivitas faktor VIII yang didapat

Kontra Indikasi

Hipersensitivitas

Perhatian Khusus

Reaksi anafilaksis

Sediaan
  • Injeksi (vial)
Efek Samping

Reaksi ringan misalnya urtikarian (diterapi dengan antihistamin dan kortikosteroid). Hentikan penggunan pada kasus reaksi lebih bert (misalnya syok anafilaksis), obati dengan kortikosteroid dosis tinggi, dilanjutkan dengan adrenalin yang diberikan secara lambat

Interaksi Obat

Tidak tersedia

Kategori Kehamilan

C

Komposisi

Semua Sediaan
  • Human factor VIII

Dosis

Semua Sediaan
  • Semua Kondisi
    Dosis bersifat individual

Kemasan / Harga

Injeksi (vial)
  • 500 IU/5 mL x 1 IDR 2.345.455
  • 1000 IU/10 mL x 1 IDR 4.670.000