
Torpain
Obat Bebas Terbatas (G)
Ikapharmindo
Tinjauan
Terapi jangka pendek untuk nyeri akut sedang s/d berat pasca op.
Pasien yang jika menggunakan aspirin atau AINS lain akan mengalami manifestasi alergi serius, tukak peptik aktif, peny serebrovaskular, diatesis hemoragik termasuk gangguan koagulasi darah; sindrom polip nasal komplit atau parsial, angioedema, atau bronkospasme; penggunaan bersama dengan AINS lain atau aspirin, hipovolemia, gangguan fungsi ginjal sedang atau berat, riwayat asma; pembedahan dengan risiko tinggi perdarahan atau hemostasis inkomplit; pasien yang menggunakan antikoagulan, termasuk heparin dosis rendah; penggunaan bersama dengan okspentifilin, probenesid atau litium; hamil (termasuk persalinan), laktasi; anak <16 thn; riwayat sindrom Stevens-Johnson atau ruam vesikobulosa; neuraksial (pada pemberian epidural atau intratekal); pemberian profilaksis sebelum bedah mayor atau intra op jika hemostasis merupakan hal yang kritis.
Gangguan fungsi ginjal ringan, gagal jantung, gangguan fungsi hati & kondisi yang mengakibatkan penurunan vol darah atau aliran darah ginjal. Keamanan kehamilan D jika kehamilan sudah memasuki trimester 3 atau menjelang persalinan
- Ampul
Dispepsia, nyeri GI, mual, sakit kepala, diare, pusing, mengantuk, berkeringat, nyeri pada tempat injeksi.
Meningkatnya risiko perdarahan pada penggunaan bersama dengan warfarin (hindari penggunaan bersama). Metotreksat, ACE inhibitor, diuretik, obat nefrotoksik (misalnya aminoglikosida), obat antiepilepsi, obat psikoaktif.
C
Komposisi
| Ampul |
|
Dosis
| Ampul |
|
Kemasan / Harga
| Ampul |
|