Avatar

L-Core

Lapi

Tinjauan

Indikasi

Memulihkan energi sesudah sakit dan pasca peembedahan. Pasien dengan nyeri otot seperti fibromalgia, sindrom kelelahan kronik; penyakit jantung seperti iskemik akut dan kronik, gagal jantung kongestif, penyakit arteri koroner, angina: stroke

Kontra Indikasi

Tidak tersedia

Perhatian Khusus

Gout kronik. Hamil dan laktasi

Sediaan
  • Bubuk untuk larutan oral (Sachet)
Efek Samping

Tidak tersedia

Interaksi Obat

Tidak tersedia

Kategori Kehamilan

Tidak tersedia

Komposisi

Semua Sediaan
  • D-ribose 5g
  • L-carnitine fumarate 500mg
  • Coenzyme Q10 50mg
  • Magnesium 200mg

Dosis

Semua Sediaan
  • Semua Kondisi
    Tambahkan 1 sachet (8 g) bubuk ke dalam 200 mL air. Berikan 1-2 sachet 1 x/hari

Kemasan / Harga

Bubuk untuk larutan oral (Sachet)
  • 8 g x 5 IDR 0