Avatar

Deolit

Obat Bebas Terbatas (G)

Meprofarm

Tinjauan

Indikasi

Hepatitis kolestatik, hepaptitis kronik aktif (sirosis bilier primer, kolangitis sklerosis primer) batu kolesterol, radiolusen dengan diameter tidak dari 20 mm

Kontra Indikasi

Batu kolesterol terkalsifikasi, batu pigmen empedu yang radiopak atau radiolusen. Kolesistitis akut, kolangitis, obstruksi saluran empedu, pankreatitis atau fistula bilier-gastrointestinal

Perhatian Khusus

Hamil dan laktasi

Sediaan
  • Kapsul
Efek Samping

Jarang: diare, pruritus, peningkatan enzim hati, kalsifikasi batu empedu, ruam kulit, urtikaria, kulit kering, keringat dingin, rambut rontok; mual, muntah, gangguan pencernaan, rasa logam pada lidah, nyeri perut dan nyeri empedu, kolesistitis, konstipasi, stomatitis, kembung; pusing, lelah, ansietas, depresi, gangguan tidur, artralgia

Interaksi Obat

Kolestiramin atau aluminium hidroksida aka menghambat penyerapan obat

Kategori Kehamilan

B

Komposisi

Semua Sediaan
  • Ursodeoxycholic acid

Dosis

Semua Sediaan
  • Semua Kondisi
    8-10 mg/kg BB dalam 2 atau 3 dosis terbagi. Biasanya 1 tablet 2 x/hari

Kemasan / Harga

Kapsul
  • 250 mg x 3 IDR 207.000