Avatar

Flotavid

Obat Bebas Terbatas (G)

Mersifarma TM

Tinjauan

Indikasi

ISK atas & bawah, GO, uretritis non-GO, servisitis, infeksi saluran napas bawah (kecuali yang disebabkan karena Strep), infeksi kulit & jaringan lunak, infeksi ginekologi.

Kontra Indikasi

Hipersensitif terhadap ofloksasin & derivat kuinolon lain. Hamil, laktasi. Anak & remaja sebelum akhir masa pertumbuhan.

Perhatian Khusus

Pasien dengan penurunan fungsi ginjal. Lansia. Hentikan obat jika terjadi syok atau gejala yang menyerupai syok. Epilepsi, gangguan saraf lain. Dapat mengganggu kemampuan mengemudi atau menjalankan mesin. Hindari pemaparan berlebihan thd sinar matahari. Pertumbuhan berlebihan dari organisme yang tidak peka (pada terapi jangka panjang). Pada terapi jangka panjang perlu pemeriksaan fungsi ginjal, hati, & darah.

Sediaan
  • Tablet salut selaput
Efek Samping

Mual, muntah, rasa tidak enak pada ulu hati, nyeri abdomen, diare, anoreksia, sakit kepala, pusing, gangguan tidur, erupsi kulit, pruritus, ruam, eksim, gatal, eosinofilia.

Interaksi Obat

Antasid yang mengandung AL atau Mg hidroksida.

Kategori Kehamilan

C

Komposisi

Tablet salut selaput
  • Ofloxacin
Semua Sediaan
  • -

Dosis

Semua Sediaan
  • ISK
    100-400 mg/hr terbagi dlm 1-2 dosis, utk 1-10 hr. Infeksi berat atau terkomplikasi: dosis s/d 600 mg/hr selama s/d 20 hr.
  • Infeksi saluran napas bawah
    200-600 mg/hr terbagi dlm 1-3 dosis, utk 3-10 hr. Infeksi berat atau terkomplikasi: dosis s/d 800 mg/hr selama s/d 20 hr.
  • Infeksi kulit & jaringan lunak, infeksi ginekologik
    400 mg/hr selama 7 hr.
  • Uretritis GO tak terkomplikasi
    100-400 mg dosis tunggal.
  • Uretritis non-GO
    400 mg/hr selama 9 hr. Pasien dg ggn fungsi ginjal Bersihan kreatinin 10-50 mL/menit dosis normal. Bersihan kreatinin <10 mL/menit ½ dosis normal.

Kemasan / Harga

Tablet salut selaput
  • 200mg x 2 IDR 110.000