Avatar

Hepa-Merz

Obat Bebas Terbatas (G)

Merz

Tinjauan

Indikasi

Pengobatan hiperamonemia akibat penyakit akut atau kronik misalnya sirosi hati, perlemakan hati, hepatitis, terapi pra koma hepatik atau ensefalopati hepatik

Kontra Indikasi

Gangguan ginjal berat

Perhatian Khusus

Monitor kadar urea serum dan urin. Hamil dan laktasi

Sediaan
  • Injeksi
Efek Samping

Muntah, mual, rasa panas dan palpitasi

Interaksi Obat

Tidak tersedia

Kategori Kehamilan

Tidak tersedia

Komposisi

Semua Sediaan
  • L-ornithine-L-aspartate

Dosis

Semua Sediaan
  • Semua Kondisi
    Biasanya 4 ampul/hari.
  • Pasien dengan kesadaran (pra koma dan koma)
    sampai dengan 8 ampul/hari tergantung dengan keparahan kondisi. Kecepatan infus maksimal 5 g/jam

Kemasan / Harga

Injeksi
  • Ampul 5 mg/10 mL x 5 IDR 475.000