
VFEND
Obat Bebas Terbatas (G)
Pfizer
Tinjauan
Pengobatan aspergilosis invasif; kandidemia pada pasien non neutropenia; infeksi invasif serius oleh Candida (termasuk C krusei); kandidiasis esofageal; infeksi jamur serius yang disebabkan Scedosporium apiospermum & Fusarium spp termasuk Fusarium solani.
Hipersensitivitas.
Hipersensitif terhadap azol lain; pasien dg potensi mengalami proaritmia; keganasan hematologi atau kondisi medis serius lain. Monitor fungsi hati & ginjal, serta reaksi dermatologik. Jika terapi dilanjutkan sampai 28 hr, lakukan pengawasan fungsi daya penglihatan. Hamil & laktasi. Dapat mengganggu kemampuan mengemudi atau menjalankan mesin. Hindari paparan langsung sinar matahari yang terlalu kuat selama terapi. Tab VFend: Jangan diberikan pada pasien dg intoleransi galaktosa herediter, defisiensi Lapp laktase atau malabsorpsi glukosa-galaktosa. Anak-anak dibawah 2 thn.
- Tablet salut selaput
- Bubuk injeksi (vial)
Gangguan daya penglihatan, demam, menggigil, sakit kepala, nyeri abdomen, takikardi, hipertensi atau hipotensi, vasodilatasi, gangguan GI, mulut kering, halusinasi, pusing, ruam kulit, gangguan fungsi ginjal, gagal ginjal akut.
Jangan diberikan bersama dengan terfenadin, astemizol, sisaprid, pimozid, kuinidin, sirolimus, rifampisin, karbamazepin, barbiturat kerja lama, rifabutin, alkaloid ergot (ergotamin, dihidroergotamin). Lakukan pengawasan jika digunakan bersama siklosporin, takrolimus, warfarin, & antikoagulan lain, sulfonilurea, statin, benzodiazepin, alkaloid vinka, penyekat kanal Ca. Penyesuaian dosis & pengawasan perlu dilakukan pada penggunaan bersama fenitoin. Penyesuaian dosis diperlukan bila digunakan bersama omeprazol & penghambat pompa proton lain. Monitor toksisitas obat pada penggunaan bersama dg penghambat HIV protease atau penghambat transkriptase terbalik non-nukleosida. St. John's wort, opiat kerja singkat (substrat CYP3A4).
D
Komposisi
| Semua Sediaan |
|
Dosis
| Semua Sediaan |
|
Kemasan / Harga
| Tablet salut selaput |
|
| Bubuk injeksi (vial) |
|