
Ranivel 75 mg/5 ml Sirup 60 ml
Obat Bebas Terbatas (G)
Novell Pharmaceutical Laboratories
Tinjauan
RANIVEL SIRUP merupakan obat yang digunakan untuk mengobati penyakit-penyakit yang disebabkan oleh kelebihan produksi asam lambung, seperti sakit maag dan tukak lambung. Ranivel mengandung ranitidine yang bekerja dengan cara menghambat secara kompetitif kerja reseptor histamin H2, yang sangat berperan dalam sekresi asam lambung. Penghambatan kerja reseptor H2 menyebabkan produksi asam lambung menurun baik dalam kondisi istirahat maupun adanya rangsangan oleh makanan, histamin, pentagastrin, kafein dan insulin.
Riwayat alergi terhadap Ranitidine dan porfiria akut (kelainan yang timbul saat proses pembentukan heme/bagian dari hemoglobin yang tidak sempurna).
Hamil, laktasi, gangguan fungsi ginjal dan hati. Kategori Kehamilan : B
- Botol
Sakit kepala, konstipasi, diare, mual, rasa tidak nyaman/nyeri perut, pusing.
Pengobatan dan pemeliharaan tukak usus 12 jari dan lambung aktif, gejala refluks gastroesofagitus
Tidak tersedia
Komposisi
| Semua Sediaan |
|
Dosis
| Semua Sediaan |
|
Kemasan / Harga
| Botol |
|