Dapatkan berita dan informasi terkini Dunia Kedokteran, panduan klinis terbaru, ulasan hasil penelitian, dan opini para ahli melalui artikel Sejawat Indonesia.
Meski sama-sama bermanfaat menurunkan berat badan, namun Ozempic dan Wegovy tetaplah punya peruntukan yang berbeda.
SelengkapnyaSebuah studi terkini yang dipublikasikan di JAMA Network Open menemukan bahwa BRI mungkin merupakan cara yang lebih akurat untuk memperkirakan obesitas daripada BMI.
Selengkapnyahanya sedikit bukti ilmiah yang mendukung bahwa berbagai saran dokter terkait perubahan gaya hidup, memberi manfaat nyata bagi pasien.
SelengkapnyaObat Obesitas yang kini populer diketahui punya potensi untuk mengatasi berbagai kondisi lain. Apa yang membuatnya demikian?
SelengkapnyaPara ahli dari European Association for the Study of Obesity (EASO) menyusun framework baru yang akan mendorong pembaruan dalam diagnosis dan penanganan obesitas.
SelengkapnyaSelama ini, gangguan mental seringkali disebut sebagai potensi risiko dari obesitas. Namun, beberapa penelitian justru menyimpulkan bahwa yang terjadi bisa saja sebaliknya: Obesitas dipicu oleh gangguan mental.
SelengkapnyaSelama ini, obesitas selalu dititikberatkan pada indeks BMI yang akhirnya membatasi dalam berbagai aktivitas pencegahan maupun penanganan risiko penyakit. Namun, perlukah istilah tersebut diganti?
SelengkapnyaSindrom obesitas hipoventilasi (OHS) merupakan kondisi yang jarang terjadi, tetapi prevalensinya diyakini meningkat seiring dengan meningkatnya angka obesitas di seluruh dunia. Seperti apa seluk-beluk kondisi yang merupakan kumpulan dari berbagai gangguan ini?
SelengkapnyaSaat ini, obesitas telah menjadi epidemik dan organisasi kesehatan dunia (WHO) telah mengklasifikasikannya menjadi suatu penyakit. Apa saja faktor risiko dan ancaman penyakit yang mengintainya?
Selengkapnya